Solusi-solusi untuk Memperbaiki Kesalahan Blue Screen 0x0000007b

Cara Memperbaiki Kesalahan Blue Screen 0x0000007b

Wondershare Recoverit Authors

Feb 26, 2024 • Filed to: Solusi Komputer Windows • Proven solutions

0

Bayangkan saja, jika komputer pribadi Anda macet dan hanya menampilkan bluescreen Windows 0x0000007b dan apa yang akan Anda lakukan selanjutnya? Pertanyaan pertama yang ada di benak Anda saat Anda menghadapi kesalahan Windows bluescreen 0x0000007b adalah mengapa hal ini bisa terjadi, bukan?

Oleh karena itu, dalam artikel ini, Anda dapat melalui solusi-solusi ampuh, metode lengkap dan sekilas software untuk memperbaiki file yang rusak dengan panduan yang tepat. Kami telah pernah memberikan solusi perbaikan untuk kesalahan kode 124, kesalahan Stop 0x000000f4, kesalahan 1033, kesalahan bccode 50. Tidak perlu bingung dengan kesalahan kode bluescreen ini, mulailah berbenah dengan mengikuti solusi mudah di bawah ini.

Bagian 1: Apa itu bluescreen 0x0000007b?

Kesalahan pada Windows yaitu "si kematian biru" adalah sebuah pesan kesalahan yang biasanya terjadi karena masalah pada driver perangkat. Pernahkah Anda bertanya-tanya mengapa demikian? Nah, bluescreen khas Windows 0x0000007b kerap terjadi untuk pengguna Windows secara berkala. Ini mungkin mengganggu Anda karena sepenuhnya mengganggu kontrol yang dapat memastikan mekanisme penyimpanan di komputer. Bagian terburuknya adalah Anda tidak dapat melakukan apa pun saat kesalahan muncul di layar windows Anda.

recoverit

Kesalahan Blue Screen dalam istilah sederhana juga disebut sebagai BSOD (Blue screen of death). Banyak pengguna Windows mungkin menemukan masalah ini selama startup. Jadi, mari kita jelaskan penyebab dan solusi untuk keluar dari masalah ini. Jawaban sederhananya mungkin akan mengejutkan Anda.

recoverit

Bagian 2: Penyebab dari bluescreen 0x0000007b?

Ada cara bagi Anda untuk mengidentifikasi penyebab Windows bluescreen 0x0000007b. Bayangkan bagaimana rasanya mendapati perangkat Anda dengan pesan STOP: 0x0000007b dan INACCESSIBLE_BOOT_DEVICE. Jika hal seperti ini terjadi, Anda bisa langsung menyimpulkan penyebab utamanya sebagai kesalahan di hard drive dan kekurangan RAM. Umumnya terdapat proses penyimpanan otomatis untuk merekam proses booting oleh harddisk. Ini adalah proses yang umum dan biasanya terjadi seperti ini. Jika hard disk gagal merekam metode booting maka kemungkinan Anda akan mendapat pesan kesalahan Windows bluescreen 0x0000007b. Segera, Anda harus mengetahui cara mengatasinya, sistem Anda akan melakukan booting setelah bluescreen 0x0000007b dan proses recovery telah dimulai dengan pesan shutdown yang diminta.

recoverit

Biasanya, sistem operasi berbasis Windows akan memunculkan STOP: 0x0000007b ini. Kemungkinan ada kesalahan seperti bluescreen 0x0000007b yang sangat rentan terjadi pada Windows NT, Windows 2000, Windows XP, dan Windows Vista, Windows 7, Windows 8 dan Windows 10. Selain itu terkadang kerusakan Data dan virus dapat mengakibatkan proses yang salah dan membuat masalah pada hard disk.

Bagian 3: Bagaimana cara memperbaiki bluescreen 0x0000007b?

Jika Anda memulai proses perbaikan dari titik Windows STOP: 0x0000007b, Anda mungkin sudah mengetahui banyak metode. Seperti yang telah dikatakan, Anda mungkin telah menebak-nebak penyebab virtualnya.

Sekarang, mari kita lihat sama-sama berbagai metode untuk memperbaiki Windows STOP: 0x0000007b. Anda harus mencoba tanpa ragu sampai kesalahan akhirnya diperbaiki.

Metode 1: Cek Sistem

  1. Buka box terminal untuk mencari command prompt.
  2. Ketik command DISM.exe /Online /Cleanup-image /Restorehealth
  3. Ketik lagi command command SFC / scannow

Jangan menyela di tengah-tengah proses pemindaian. Biarkan saja sampai prosesnya selesai 100%. Di bawah ini, kami telah mencantumkan beberapa pesan kesalahan. Dari daftar ini, Anda mungkin mendapatkan salah satunya.

Lakukan mode pemindaian dalam mekanisme keamanan melalui alat pemeriksa file sistem. Sebelum itu, periksa kembali path file %WinDir%\WinSxS\Temp dengan folder seperti PendingRenames dan PendingDeletes.

recoverit

Pada langkah ini, Anda dapat melihat prompt perintah akan memindai setiap file di Windows. Ini akan memverifikasi file yang dilindungi atau tidak. Jika file Anda rusak maka akan diganti hanya dengan penyimpanan yang tersedia di salinan setiap cache.

Setelah itu, coba restart komputer dan dengan demikian akan memperbaikinya secara otomatis. Pesan kesalahan Windows STOP: 0x0000007b mungkin hanya berlangsung dalam waktu singkat setelah menerapkan metode ini.

Metode 2: Membatalkan perubahan dari modifikasi dan konfigurasi

Kedua, Anda mungkin telah mengubah beberapa modifikasi atau konfigurasi pada sistem. Dan hal ini mungkin nantinya bisa menjadi penyebab langsung karena ketidakcocokan konfigurasi. Tekan tombol F8 dan pilih "konfigurasi baik terakhir yang diketahui". Jika Anda melihat layar biru Windows 0x0000007b telah diperbaiki maka pesan kesalahan tidak akan lagi ditampilkan. Sebaliknya, jika Anda mendapatkan pesan kesalahan lagi maka masalahnya bukan pada konfigurasi yang Anda lakukan. Hal itu mungkin dikarenakan kerusakan sistem.

recoverit

Metode 3: Coba restore sistem

Ketiga, coba gunakan opsi restore sistem yang ditemukan secara default di sistem operasi Windows. Jika masalah langsung hilang maka masalah sebenarnya ada pada perubahan yang Anda buat baru-baru ini.

Metode 4: Ubah pengontrol hard disk

Karena mekanisme hard disk yang tidak terkontrol, terkadang Anda mungkin mendapatkan pesan kesalahan Windows STOP: 0x0000007b. Gunakan strategi BIOS untuk mengubah pengontrol hard disk. Pilih metode mana yang fleksibel sesuai kenyamanan Anda. Mungkin Mode AHCI ke Mode IDE atau sebaliknya. Masuk ke pengaturan BIOS dengan mengklik tombol F2. Anda akan mendapatkan tampilan pengaturan BIOS secara instan.

recoverit

Catatan: Metode di atas lebih mendasar untuk meretrieve persyaratan sistem. Jika Anda masih mendapat pesan Windows STOP: 0x0000007b maka kita sepertinya harus melanjutkan panduan ini dengan kesalahan serius di hard disk.

Metode 5: Periksa kerusakan pada hard disk

Ada cara bagi Anda untuk memeriksa ulang kerusakan hard disk. Gunakan command chkdsk. Anda dapat memperbaiki hard disk dengan menggunakan command chkdsk.

  1. Klik terminal box Windows. Akan ditampilkan kotak pencarian di layar Anda. Ketik kata "command prompt" pada kotak tersebut.
  2. Command prompt akan segera muncul di layar Anda. Ketik command “chkdsk c: /r”.
  3. Di terminal box, Anda dapat mengamati proses command "chkdsk c: /r". Setelah proses selesai, harap nyalakan ulang sistem. Periksa apakah Windows STOP: 0x0000007b sudah diperbaiki atau belum. Jika muncul lagi, sepertinya Anda harus mencoba kesempatan lain.

recoverit

Metode 6: Coba perbaiki MRB.

Bagian ini sangat mudah untuk dilakukan. Cobalah command lain "fixmbr". Karena kesalahan yang diperoleh dari master boot record yang rusak, Anda mungkin menerima pesan kesalahan Windows STOP: 0x0000007b. Sistem akan membuat boot master baru untuk merekam manipulasi aktivitas sistem. Jika Anda menjalankan command "fixmbr" sekali lagi, Anda boleh mencoba untuk menyalakan ulang komputer juga. Harusnya dengan melakukan hal ini, kesalahan akan dengan otomatis diperbaiki. Namun, command untuk menyelesaikan masalah ini hanya dapat diproses di Windows XP dan Windows 2000.

Mari kita mulai eksekusi command prompt:

  1. Klik pada terminal box dan ketik command prompt di dalam kotak.
  2. Kemudian ketik command “fixmbr”. Sekali jika proses sudah selesai, nyalakan ulang sistem.
  3. Cek sekali lagi apakah pesan kesalahan masih muncul atau tidak.

recoverit

Metode 7: Perbaiki masalah dari pengaturan BIOS

Fakta penting lainnya adalah mengecek ulang masalah pada memori di pengaturan BIOS. Dan hal yang penting lagi, jika Anda memang pasti dengan masalah pada memori, Anda bisa langsung membersihkan CMOS.

Catatan: Jika kesalahan masih berlanjut di sistem Anda, cobalah untuk memperbaiki file yang rusak di Windows. Cukup hanya dengan menjalankan bagian perbaikan di start-up sistem.

Video Tutorial Cara Memperbaiki Kesalahan si Blue Screen Kematian di Windows?

Video Terbaru dari Recoverit

Lihat lebih lanjut >

Bagian 4: Bagaimana Cara merecover data jika Anda kehilangan data setelah bluescreen 0x0000007b?

Tapi inilah bagian terbaik dari artikel ini, software serba guna yang akan membantu Anda merecover data yang hilang dengan mudah. Wondershare recoverit adalah alat ajaib untuk merecover semua data bahkan jika korupsi, virus, dan kerusakan datang di waktu yang bersamaan.

Jika Anda sudah muak dengan rasa frustasi, mungkin Anda memerlukan solusi ini, yaitu dengan menggunakan recoverit. Mari kita ikuti langkah-langkah yang dipandu oleh Wondershare recovery.

file recovery

Software Recovery File Terhapus yang Aman & Andal

  • Recover file, foto, audio, musik, email yang hilang atau terhapus dari perangkat penyimpanan apa pun secara efektif, aman, dan lengkap.
  • Mendukung data recovery dari keranjang sampah, hard drive, kartu memori, flash drive, kamera digital dan camcorder.
  • Mendukung proses data recovery untuk penghapusan mendadak, pemformatan, kerusakan hard drive, serangan virus, dan kerusakan sistem dalam situasi yang berbeda-beda.

recoverit

recoverit

recoverit

Catatan: Anda telah menemukan solusi segera untuk meretrieve kembali data yang hilang di hard disk. Nyalakan kembali komputer Anda dan periksa kembali pesan kesalahan Windows STOP: 0x0000007b. Pastinya sudah akan diperbaiki secara otomatis. Tidak perlu lagi stres untuk mendapatkan kembali database lengkap Anda.

Akhirnya, sebagai bagian kesimpulan, kami yakin bahwa Anda setuju artikel ini telah memberikan Anda solusi lengkap untuk memperbaiki kode kesalahan layar biru yang berulang dan kemudian menyimpan data Anda agar tidak hilang selamanya. Sangat menakjubkan bukan? Jadi, ambil petunjuk dari salah satu metode yang dibahas di atas dan singkirkan kode kesalahan bluescreen 0x0000007b yang mengganggu ini. Semoga berhasil dan bagikan kesan dan pesan Anda di bagian komentar di bawah.

Recoverit author

Theo Lucia

chief Editor

(Click to rate this post)

Generally rated4.5(105participated)

Home > Resources > Solusi Komputer Windows > Cara Memperbaiki Kesalahan Blue Screen 0x0000007b