Memperbaiki Tombol Shift yang Tidak Bekerja pada Windows

Cara Memperbaiki Tombol Shift yang Tidak Bekerja pada Windows

Wondershare Recoverit Authors

Feb 26, 2024 • Filed to: Solusi Komputer Windows • Proven solutions

0

Permasalahan Tombol Shift tidak bekerja adalah hal yang umum pada Windows. Para pengguna terus-terusan mengkomplain permasalahan tombol Shift. Permasalahan tombol Shift tidak bekerja hanyalah salah satu dari banyak masalah pada keyboard yang dialami para pengguna, dan melalui artikel ini, kami akan mencoba untuk mengatasi setiap permasalahan tersebut. Dalam artikel berikut, kami akan menjelaskan cara menggunakan teknik troubleshooting untuk memperbaiki keyboard Anda.

Cara Memperbaiki Tombol Shift yang Tidak Bekerja pada Windows

Kita akan mulai dengan teknik troubleshooting dasar di mana pengguna akan dibantu oleh aplikasi dari Microsoft. Yang perlu Anda lakukan adalah mendownload dan menjalankan aplikasi, dan troubleshooter akan melakukan sisanya. Untuk memulai troubleshooting dari komponen perangkat keras dan perangkat lainnya, berikut ini adalah langkah-langkah dasarnya:

1. Bagaimana jika keyboard sama sekali tidak merespon

Akan menjadi situasi sulit bagi Anda ketika tidak hanya berhadapan dengan masalah tombol Shift yang tidak bekerja, melainkan seluruh keyboard. Hal ini tidak terkait dengan program-program software yang Anda gunakan dan harus diatasi dengan cara yang memecahkan masalah komponen perangkat keras Anda.

2. Ketika tombol Shift tidak bekerja atau beberapa tombol lainnya tidak teridentifikasi?

Namun, bagaimana Anda mengakses seluruh proses troubleshooting jika beberapa tombol Anda tidak teridentifikasi oleh Sistem Operasi yang Anda gunakan? Hal ini bisa disebabkan oleh hilangnya beberapa driver keyboard atau keterlambatan Anda dalam mengupdate setiap darinya. Seperti yang dikatakan sebelumnya, beberapa keyboard memiliki program software. Anda harus menginstalnya untuk menghindari banyaknya error pada keyboard, salah satunya adalah tombol shfit yang tidak bekerja.

3. Tombol keyboard yang cenderung tersangkut dan tidak tertekan

Anda dapat mengatasi masalah ini cukup dengan membalikkan keyboard Anda dan mengetuknya dengan pelan. Debu yang terkumpul dapat menyebabkan masalah ini, sehingga akan menyebabkan masalah tombol shift yang tidak bekerja. Beberapa pengguna cenderung menggunakan udara terkompresi untuk membersihkan debu dari area di bawah tombol yang sulit dijangkau.

4. Karakter keyboard tidak cocok:

Bagaimana jika Anda mengalami tombol shift tidak bekerja ketika tombol-tombol Anda menampilkan output yang berbeda dari yang Anda lihat di layar? Mengubah tampilan keyboard dapat membantu Anda untuk mengatasi masalah ini karena mungkin saja keyboard Anda telah diubah menjadi bahasa lain.

5. Tombol Shift tidak bekerja dengan tombol lainnya.

Solusi terakhir untuk mengatasi tombol shift tidak bekerja adalah dengan membuat penggunaan keyboard Anda menjadi lebih mudah. Hal ini dapat dilakukan dengan membuka laman 'Make the keyboard easier to use' setelah mengklik tombol 'Start', diikuti dengan Control Panel > Ease of Access > Ease of Access Center, dan kemudian klik 'Make the keyboard easier to use'. Kemudian Anda dapat memilih rangkaian opsi berikut untuk mengatasi masalah tombol shift yang tidak bekerja:

Kemudian, Anda harus memeriksa malware atau file rusak pada PC Anda secara berkala untuk menghindari error seperti tombol Shift yang tidak bekerja. Menjalankan teknik troubleshooting pada sistem Anda tidak begitu sulit dan dapat dilaksanakan dengan cukup praktis.

pemulihan data

Software Pemulihan Data yang Aman & Terpercaya

Memulihkan data yang terhapus atau hilang dari berbagai media penyimpanan dengan mudah dan fleksibel.

  • Memulihkan file, foto, audio, musik, email yang hilang atau terhapus dari berbagai perangkat penyimpanan secara efektif, aman, dan utuh.
  • Mendukung pemulihan data dari recycle bin, hard drive, kartu memori, diska lepas, kamera digital, dan kamera perekam.
  • Mendukung untuk memulihkan data dikarenakan penghapusan tidak disengaja, format, kerusakan hard drive, serangan virus, crash pada sistem dalam berbagai situasi.
Recoverit author

Yvette Bonnet

chief Editor

(Click to rate this post)

Generally rated4.5(105participated)

Home > Resources > Solusi Komputer Windows > Cara Memperbaiki Tombol Shift yang Tidak Bekerja pada Windows